Tak Lagi Ke DPRD DKI, Panji Tetap Ucapkan Terimakasih Ke Warga DKI
Terima kasih kepada seluruh masyarakat yang telah berpatisipasi pada pemilu serentak 2024 dan Terima kasih atas doa serta dukungannya kepada saya walaupun periode 2024 - 2029 tidak menjabat sebagai anggota DPRD Jakarta.
Semoga tetap bermanfaat untuk orang banyak, dan Allah SWT membalas semua kebaikan dan keikhlasan sahabat-sahabat yang membantu saya selama ini. Amin Yaa Rabbal Alamin. Ucap Panji dihalaman FB nya.
Namun ada komen mengenaskan oleh salah satu netizen sebagai penyebab kekalahan Panji berikut kutipannya :
Terlalu percaya relawan tp g di kerahkan pengurus dr ranting dn anak ranting yg ada paham dn ngrti peta wilayah krn g di libatkan klw di libatkan satu tps aja 3 suara brp rw yg ada di tps bs dpt suara sbnrnya
-
Sementara itu PKB, Golkar, NasDem dan PKS mendapat limpahan kenaikan kursi di Pileg 2024.
Perolehan Kursi DPRD DKI Jakarta 2019-2024
PDIP : 25
P.Gerindra : 19
PKS : 16
P.Demokrat : 10
PAN : 9
PSI : 8
P.Nasdem : 7
P.Golkar : 6
PKB : 5
PPP : 1
Perolehan Kursi DPRD DKI Jakarta 2024-2029
PKS : 18 ( + 2 )
PDIP : 14 ( -11 )
P.GERINDRA : 14
P.NASDEM : 11 ( + 4 )
P.GOLKAR : 10 ( + 4 )
PAN : 10 ( + 1 )
PKB : 10 ( + 5 )
P.Demokrat : 8 ( - 2 )
PSI : 8 ( tetap )
PERINDO : 2 ( +2 )
PPP : 1 (Tetap )
Comments
Post a Comment