Ditinggal PAN, diluar Pemerintahan Tinggal PKS, Demokrat, Berkarya dan Gelora


4 Partai yang diluar gelanggang itu adalah PKS yang Wasekjennya Mardani menyatakan tak lagi bikin gerakan ganti presiden, Demokrat, Partai Berkarya dan Partai Gelora. Serta diluar itu adalah kelompok kanan 212. KINI Gerindra dan PAN yang banyak mendapat limpahan suara dari kader PKS pro Anis Matta di GARBI merapat ke Pemerintahan.

Pengamat Politik dari The Future Institute Abdullah Amas menilai bahwa Amien Rais Cs sepertinya lebih menyiapkan Kongres PAN lima tahunan lagi

"Sekarang ini tak ada yang ekstrim menjadi oposisi, kecuali Partai Berkarya, sedang PKS dan Demokrat agak kenceng di DPR soal Jiwasraya"ujar Abdullah Amas

Eks 212 yang terbelah juga jadi soal, kini Gerindra dan PAN memilih kalem, 212 memilih diluar Prabowo dan Barisan Eks Amien, sebagian lagi membikin Partai Ideologis Islam

5 Figur diluar Pemerintahan Jokowi mulai disebut sebut untuk Pilpres yaitu Anies Baswedan, Sandiaga Uno, AHY, Anis Matta

Sementara dari kabinet muncul Prabowo, Puan, Airlangga, Tito, Erick Tohir dan muncul juga dari keluarga Jokowi yaitu Gibran

Untuk Cawapres, mulai disebut nama Gus Imin, Mahfud MD

Comments